Rabu, 28 Juni 2023

Edukasi Cerdas: "Blog Sebagai Media Pembelajaran"

 Resume : 5

Gelombang : 29

Tanggal : 28 Juni 2023

Narasumber : Dail Ma'ruf, M,Pd

Moderator: Helwiyah,S.Pd,MM


    Rabu, 28 Juni 2023, seiring gema Takbir berkumandang, Hari Raya Idul Adha 1444 H, Stay tune chanel yang sama menggunakan Daring Whatshap Group KBMN PGRI gelombang 29 . Blog Sebagai Media Pembelajaran sebuah edukasi cerdas, sebuah platform pembelajaran online yang di dedikasi untuk memberikan wawasan dan pengetetahuan terbaru tentang pendidikan yang efektif dalam era digital. Pada pertemuan ke 5 ini, KBMN PGRI menghadirkan narasumber Bapak Nail Ma'ruf,M.Pd belia adalah seorang Ketua yayasan Semesta alam Madani Serang, seorang Penulis 40 buku Antologi, 10 buku yang di kuratori, penulis kompasiana,Moderator,merupakan Alumni Angkatan 20 di KBMN asuhan Om jay,menjadi narasumber pada gelombang angkatan KBMN berikutnya.


    Moderator : helwiyah,S.Pd.MM adlah seorang profesional dangan pengalaman memfasilitasi diskusi dan mengelola diskusi dalam komunitas pelatihan menulis online, Ibu helwiyah memastika pertanyaan dan tanggapan dari peserta di sampaikan ke Narasumber dengan baik, sehingga mendukung terciptanya dialog yang bermanfaat.


    Narasumber mengatakan bahwa era digital 5.0 memaksa kita para guru dan dosen untuk beradaptasi menggunakan media digital. Dalam membangun pembelajaran yang efektif di era digital di perlukan inovasi , dan di sesuaikan dengan jenjang pendidikan..

Namun. Penting untuk keseimbangan teknologi, dan perlu adanya pendekatan yang seimbang antara pembelajaran online dan pembelajaran Ofline (Hybrid Learning)


Simpulan dalam pertemuan malam ini adalah bagaimana kita dapat menggunkan teknologi sebagai media pembelajaran agar pembelajaran menjadi efektif untuk menghadapi era digita 5.0.


Alhamdulillah dengan adanya pelatihan KBMN PGRI gelombang 29, membuat saya semakin semangat dalam menulis. Salam Literasi


5 komentar:

  1. Alhamdulillah, semangat bu💪

    BalasHapus
  2. sehat dan sukses slalu. Resume yang mencerahkan dan enak dibaca.

    BalasHapus
  3. Apakah sudah pernah membuat blog sebagai media pembelajaran?

    BalasHapus
  4. terima kasih sdh mengerjakan tugasnya dengan baik

    BalasHapus
    Balasan
    1. Terimakasih , Para Master Blogger Indonesia, masih belajar

      Hapus

" Strategi Merancang Buku Ajar yang Efektif,"

  Resume ke 22 Gelombang 29 Tanggal : Senin, 14 Agustus 2023 Tema : Menulis Buku Ajar Narasumber : Dr.Mudafiatun Isriyah,M.Pd Moderator : Si...